Belajar Komputer dan Internet Liviana PP: MENGGUNAKAN SEARCH ENGINE (MESIN PENCARI)

Halaman

Translate

MENGGUNAKAN SEARCH ENGINE (MESIN PENCARI)

          
Search Engine merupakan web site atau situs tertentu yang dirancang khusus untuk menyimpan katalog dan menyusun daftar alamat berdasarkan topik tertentu. Dengan search engine dapat menemukan alamat web site tertentu sesuai dengan kata kunci yang diisikanatau dengan memilih topik tertentu. Dibawah ini beberapa search engine yang ada antara lain sebagai berikut:
 

Nama Web Site Alamat Web Site
Yahoo! http://www.yahoo.com
Altavista http://www.altavista.com
Google http://www.google.com
Lycos http://www.lycos.com
InfoSeek http://www.infoseek.com
Excite http://www.excite.com
Goto http://www.goto.com
Catcha http://www.catcha.co.id
AOL Anywhere http://www.aol.com
 

Dan banyak lagi search engine lainnya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Tulis Komentar Anda ...